Lukisan berjudul 'Self Portrait and His Pipe' itu sebelumnya tergantung di rumah Widjaja di Pondok Indah, Jaksel, sebelum akhirnya putrinya bernama Sawitri melihat di internet soal lelang lukisan ...
Kanit I Subdit Kamneg Polda Metro Jaya Kompol Imran Gultom menjelaskan, pihak kepolisian telah memeriksa sejumlah saksi-saksi terkait raibnya lukisan berjudul 'Self Portrait and His Pipe' itu.