Dari hasil visum tidak ditemukan adanya tanda bekas kekerasan atau penganiayaan. Dipastikan waria tersebut meninggal karena serangan jantung akibat kelelahan.